Kanit Samapta Polsek Cimarga Polres Lebak Patroli Dialogis Ngobrol Santai Dengan Masyarakat

banner 728x40

LEBAK- Dalam pelaksanaan tugas sehari-hari, Kanit Samapta Polsek Cimarga Polres Lebak Aipda Deni Kurnia melaksanakan patroli dialogis dengan mengunjungi warga masyarakat, yang dalam kesempatan ini mengunjungi warga Desa Sudamanik Kecamatan Cimarga Kabupaten Lebak.

Kegiatan tersebut rutin di laksanakan Unit Samapta Polsek Cimarga, dengan mengunjungi warga yang sedang beraktifitas dan menyapa dengan humanis agar lebih dekat sekaligus menjaga kemitraan dan silaturahmi dengan warga masyarakat yang ada di Desa Sudamanik kecamatan Cimarga.

Kanit samapta ngobrol bersama dengan warga desa Sekaligus menyampaikan pesan-pesan dan himbauan Kamtibmas, Senin, (23/09/2024)

Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Suyono,.S.I.K, melalui Kapolsek Cimarga AKP Pipih Iwan Hermansyah,SH
mengatakan.

“Unit Samapta Polsek Cimarga Polres Lebak rutin melaksanakan Patroli dan silaturahmi ke warga di wilayah binaan, agar lebih dekat dengan warga masyarakat untuk menjaga Harkamtibmas.

“Selain patroli Kanit Samapta Polsek Cimarga juga terus rutin menyampaikan pesan Kamtibmas dan menampung aspirasi atau keluhan warga yang dikunjungi, Ungkapnya.

banner 728x90
READ  Anggota Polsek Rangkasbitung Polres Lebak Patroli Dialogis Di Jalan Maulana Hasanudin Cegah C3

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *